SajianSedap.com - Oven merupakan salah satu peralatan yang digunakan untuk memanggang makanan.
Paling sering dipakai untuk memanggang roti atau kue.
Di Indonesia sendiri, penggunaan oven ini memang cukup jarang.
Pasalnya oven membutuhkan daya listrik yang besar untuk digunakan.
Hal ini berkiatan dengan perubahan energi listrik menjadi panas.
Tentunya daya yang dibutuhkan cukup besar.
Atas dasar pertimbangan inilah sebagian orang enggan memiliki oven.
Namun jika Anda termasuk memilikinya, cara membersihkan oven sangat penting untuk diketahui.
Cara Membersihkan Oven Listrik
Tak seperti oven manual yang bisa dicuci dengan air, anda tentu tidak bisa mencuci oven yang menggunakan listrik dengan air.
Hal ini bisa merusak komponen.
Agar tidak kebingungan, coba ikuti panduan lengkap cara membersihkan oven listrik.