Uniknya Sup dari Berbagai Negara di Belahan Dunia, Ada yang Baru Enak Dimakan Kalau Sudah Dingin

By Ersi PW, Minggu, 10 Desember 2023 | 14:10 WIB
Gazpacho (Allrecipe)

Ada yang dibuat dari krim, pure sayuran, atau pure kacang-kacangan.

Kata “soupe” sebetulnya berasa dari bahas Perancis yang berarti roti yang direndam dalam kaldu.

Namun bukan berarti sup datang dari Prancis.

Secara sepintas sup mirip satu sama lain.

Berkuah dan ada isinya.

Tetapi beberapa di antaranya sangat berbeda sehingga menjadi terkenal ke seluruhdunia, sebut saja tomyam.

Kalau dilihat dari bahan pembuatannya sebetulnya sup seluruh dunia bisa dikelompokkan dalam beberapa kategori.

Inilah contohnya.

Sup dari Kaldu

Soto

Indonesia punya sup yang hanya dibuat dari kaldu daging atau kaldu ayam.

Isi sayurannya khas wortel, buncis, kol. Bumbunya juga seragam.

Bawang, daun bawang, dan pala.

Baca Juga: Enggak Bakal Bikin Uang Belanja Cepat Habis, Ternyata Begini Tips Membuat Sup Daging Irit Rasa Sedap