Cara Mengatasi Bulu Kaki yang Lebat Tanpa Pisau Cukur, Cukup Modal 3 Bahan Dapur Ini Langsung Mulus Tanpa Luka

By Raka, Minggu, 10 Desember 2023 | 17:40 WIB
Trik menghilangkan bulu kaki dengan bahan dapur (verywellhealth)

SajianSedap.com - Tak cuma kepala, beberapa bagian tubuh kerap ditumbuhi rambut.

Mulai dari ketiak sampai kaki.

Hal ini tentu mengganggu penampilan bagi sebagian orang, terutama wanita.

Padahal tumbuhnya bulu kaki ini merupakan hal yang alami dan bisa dialami siapa saja.

Tapi ada beberapa wanita justru kerap mengeluh memiliki bulu kaki lebat lantaran sering mencukurnya.

Alih-alih semakin mulus, saat tumbuh bulu kaki justru semakin lebat, bahkan terlihat seperti bulu kaki pria.

Hal ini tentu membuat para wanita menjadi tidak percaya diri.

Biasanya untuk mengatasi bulu kaki ini memang bisa melakukan perawatan lazer.

Namun cara ini akan merogoh kocek Anda dari segi biaya.

Jika Anda mencari bahan lain, beberapa bahan alami berikut ini bisa menolong Anda.

Ya, selain perawatan salon atau kilik kecantikan, Anda bisa memanfaatkan bahan alami untuk menghilangkan bulu kaki.

Baca Juga: Trik Mencukur Bulu Ketiak Tanpa Pisau Cukur, Cuma Modal 2 Bahan Dapur ini Bisa Auto Mulus dan Putih Mengkilap