Mengapa Kulkas Tidak Menutup Sempurna? Ternyata Penyebabnya 3 Hal Ini, Nomer 2 Sering Tidak Disadari

By Idam Rosyda, Jumat, 23 Februari 2024 | 10:00 WIB
penyebab kulkas tidak bisa tertutup (freepik)

SajianSedap.com - Apakah Anda pernah menemukan kulkas Anda tidak bisa menutup dengan sempurna?

Tentu saja hal ini bisa merusak kulkas Anda.

Pasalnya jika pintu kulkas tidak menutup sempurna, maka suhu kulkas tidak bisa stabil.

Selain itu bahan makanan juga bisa rusak.

Jika sudah begini tentu hal ini bisa merugikan Anda bukan.

Nah sebelum mengatasinya, tentu Anda perlu mengatasi penyebabnya.

Pasalnya ada berapa penyebab kulkas tidak bisa menutup dengan sempurna ini.

Ada beberapa alasan umum (dan mudah diperbaiki) yang menyebabkan hal ini terjadi dilansir dari CNET.

Penyebab Kulkas Tidak Bisa Menutup Sempurna

1. Ada terlalu banyak beban di pintu

Singkirkan barang berat apa pun, seperti galon susu atau jus, untuk mengurangi beratnya.

3. Kulkasnya tidak rata

Jika bagian depan lemari es dimiringkan ke depan, pintunya tidak akan tertutup.

Gunakan level untuk memeriksa lemari es dan kemudian sesuaikan kakinya.

Baca Juga: Daftar Makanan dan Minuman yang Wajib Ada Di Dapur Saat Ramadan, No. 5 Penting Untuk Sahur