Uniknya Jajanan Khas Timur Tengah Ini Dibuat Langsung Oleh Warga Asli Damascus, Otentik Banget Rasanya

By Ersi PW, Kamis, 29 Februari 2024 | 18:36 WIB
Sweet Damascus, Bogor (RuangBogor.com)

Tertarik ingin mencobanya?

Baca Juga: Cerita Tentang Baklava

Menu Otentik Timur Tengah

Tak hanya kebab yang disajikan, di sini Anda akan dimanjakan dengan makanan atau dessert asli Timur Tengah. 

Mungkin beberapa makanan yang ada banyak orang belum tahu. 

Untuk kebabanya sendiri, tersedia 2 pilihan daging, yakni sapi dan ayam. 

Bumbunya sangat terasa, berbeda dengan kebab lainnya. 

Mayones yang dibuat homemade tanpa menggunakan telur, jadi sehat!

Nah, ada Umm Ali yang merupakan salah satu dessert khas Timur Tengah khususnya Mesir yang cukup mudah dibuat.

Berbahan dasar roti tawar disiram dengan susu panas dan diberi topping berbagai jenis kacang dan kismis lalu dipanggang. 

Rasanya manis dan gurih seperti klaapertaart. 

Pernah mencobanya?

Lalu ada kunafa keju dan baklava. 

Sase Lovers yang penasaran, bisa mampir untuk mencobanya. 

Selamat berkunjung!

 Baca Juga: Butuh Camilan Untuk Peluang Usaha yang Menjanjikan? Contek Resep Kebab Durian Saja!