Cara Mudah Mengusir Semut Di Rumah Dengan Bahan Alami, Salah Satunya Sering Digunakan Untuk Masak!

By Dwi, Selasa, 5 Maret 2024 | 14:05 WIB
Cara Mengusir Semut Dengan Bahan Alami (Pinterest)

Akhirnya hewan ini lama kelamaan tidak bisa bernapas dan mati.

Untuk menggunakannya sangt mudah.

Campurkan 1 sdm minyak, sabun cair, dan 1 liter air.

Tuangkan larutan ke dalam botol semprot dan pakailah ketika ada semut yang mengerubungi makanan.

2. Air garam

Tidak hanya untuk memasak, air garam juga bisa mengusir semut.

Terlebih bahan ini sangat mudah dibuat.

Tinggal campurkan saja air dan garam.

Kemudian semprotkan di bagian yang ada semutnya.

3. Cuka Putih

Bahan yang satu ini memang tidak diragukan lagi efektifitasnya.

Selain untuk membersihkan berbagai peralatan dapur, cuka juga bisa mengusir semut.

Caranya juga gampang banget.

Baca Juga: Tak Perlu Kapur Barus, Begini Cara Ampuh Mengusir Semut dari Rumah Cuma Pakai Bubuk Kopi