Kinclong Setiap Hari, Begini Cara Membersihkan Cermin Kamar Mandi yang Buram Cuma Pakai Cuka

By Amelia Pertamasari, Minggu, 24 Maret 2024 | 10:19 WIB
Cara bersihkan cermin kamar mandi. (hearstapps.com)

SajianSedap.com - Beberapa orang suka meletakkan cermin di kamar mandi.

Ini digunakan untuk melihat penampilan diri dari memeriksa penampilan, merapikan rambut, hingga mengaplikasikan makeup.

Maka dengan fungsinya ini penting untuk membuat cermin selalu terlihat bersih.

Adanya kerak, embun, dan pengotor lainnya dapat membuat aktivitas berkaca jadi terganggu.

Memang pengotor ini tak bisa dihindari karena fungsi kamar mandi yang digunakan sebagai tempat bebersih diri.

Untungnya Anda tak perlu ambil pusing dalam tugas membersihkan cermin kamar mandi.

Sebab cermin bisa selalu dibuat kinclong dengan pembersih dari bahan dapur ini.

Bahan dapur apa itu?

Simak berikut ini selengkapnya!

Cara Membersihkan Cermin Kamar Mandi

Dilansir dari beberapa sumber, berikut ini beberapa cara membersihkan cermin di kamar mandi dari noda kerak dan jamur.

Anda bisa memanfaatkan pembersih dari bahan-bahan yang ada di rumah Anda.

Baca Juga: Baru Semalam Tidur dengan Daun Pandan Di Bawah Kasur, Bangun-bangun Langsung Rasakan Hal Ini