Cara Ampuh Menghilangkan Bau Daging dari Kulkas, Letakkan Semangkuk Bahan Dapur ini

By Amelia Pertamasari, Minggu, 14 April 2024 | 17:43 WIB
Cara hilangkan bau daging di kulkas. (Kompas)

SajianSedap.com - Daging menjadi salah satu bahan makanan yang diolah untuk sajian lebaran.

Beberapa hidangan populer termasuk rendang, opor ayam, sate, dan berbagai hidangan daging lainnya.

Karena biasanya jumlahnya cukup banyak, hidangan berbahan daging ini disimpan di dalam kulkas agar lebih tahan lama.

Namun Anda tahu hidangan ini memiliki aroma khas daging dan rempah yang kuat.

Sehingga setelah penyimpanan beberapa hari, kulkas menjadi beraroma daging yang mungkin tak nyaman.

Belum lagi jika ada daging mentah yang turut disimpan, aroma semakin beragam yang dapat membuat makanan lain juga terepengaruh.

Untuk mengatasinya, Anda mungkin berpikiran untuk mengeluarkan semua makanan dan membersihkan mendalam kulkas.

Namun daripada membuang waktu dengan cara merepotkan ini, Anda bisa menyerap baunya.

Beberapa bahan di dapur terbukti ampuh menghilangkan bau daging matang maupun mentah. Lihat berikut ini.

Cara Menghilangkan Bau Daging di Kulkas

Ada beberapa cara yang efektif untuk menghilangkan bau tersebut dengan menggunakan bahan-bahan yang biasanya tersedia di dapur Anda.

Berikut ini adalah beberapa tips yang dapat Anda coba:

Baca Juga: Cara Menyimpan Sisa Opor Ayam Sampai Sayur Godog Tanpa Kulkas, Tetap Makan Enak Tanpa Takut Basi