Es Batu Tak Bakal Cepat Mencair Lagi, Pakai Trik Sederhana Ini Saat Membuatnya

By Dwi, Jumat, 17 Mei 2024 | 17:38 WIB
Cara Membuat Es Batu Agar Tidak Mudah Mencair (Freepik)

7. Bekukan Selama 12 jam-24 Jam

Ditambahkan dari laman Bon Appetit, proses beku es batu dapat dilakukan selama 12-24 jam.

Jangan terlalu lama membekukan es batu agar tidak bergelembung.

Gunakan penutup dari plastik atau silicone lids agar es batu lebih cepat beku.

Nah, kalau sase lovers ingin membuat es batu yang tidak mudah mencair lagi, sebaiknya ikuti tips di atas.

Hasilnya bikin kita tak perlu menambah es batu terlalu sering ke dalam minuman yang akan kita santap.

Selamat mencoba sase lovers.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul : 7 Cara Membuat Es Batu Bening dan Tidak Mudah Cair, Pakai Air Mendidih

 Baca Juga: 3 Cara Mengatasi Es Batu Di Freezer yang Bau Ketika Mau Digunakan, No. 3 Wajib Dilakukan Secepatnya