Cara Hilangkan Bau Asin di Rak Sepatu Tanpa Kamper, Wangi Lagi Cuma Ditabur 1 Bahan Alami ini

By Ulfa, Jumat, 17 Mei 2024 | 13:38 WIB
Cara menghilangkan bau di rak sepatu tanpa kamper (walmartimages.com)

SajianSedap.com - Apakah kamu punya rak sepatu di rumah?

Rak sepatu sangat diperlukan agar sepatu yang kita punya terlihat rapi.

Apalagi yang punya sepatu dan sendal banyak, menggunakan rak ini membuatnya enak dan rapi untuk dilihat.

Tapi, coba deh ke rak sepatu mu sekarang juga, apakah berbau?

Ya, karena sering digunakan di luar ruangan untuk lakukan aktifitas, tak jarang sepatu ini mengeluarkan bau yang tak enak.

Bau seperti ikan asin ini jadinya akan menguar ke seluruh ruangan rumah.

Maka dari itu, kita harus cari tahu penyebab dan cara mengatasi bau di rak sepatu dan sepatunya dengan mudah.

Tanpa beli kamper, berikut ini beberapa bahan rumahan untuk hilangkan bau di rak sepatu dengan benar.

Cara Menghilangkan Bau di Rak Sepatu

Diketahui bahwa kaki yang berkeringat merupakan penyebab utama bau sepatu yang tak sadar sering dialami banyak orang. 

Sepatu yang selalu dipakai setiap hari juga menjadi penyebab mudahnya muncul bau pada sepatu.

Sepatu yang tidak atau jarang dibersihkan merupakan penyumbang terbesar penyebab baunya ini.

Baca Juga: Cara Memutihkan Sepatu Putih yang Menguning Tanpa Dibawa ke Laundry, Bisa Pakai 1 Bahan Dapur Ini