Cara Menghilangkan Rambut Bercabang Tanpa Dipotong, Cukup Manfaatkan Air Beras Seperti Ini

By Amelia Pertamasari, Sabtu, 25 Mei 2024 | 12:15 WIB
Cara mengatasi rambut bercabang dengan air beras. (Kompas)

Baca Juga: Baru 7 Hari Menggosok Kulit Bawang ke Rambut Setiap Mandi, Hasilnya Buat Seisi Rumah Terpana

Info: Perhatikan air yang digunakan untuk keramas rambut

Air yang digunakan untuk keramas akan mempengaruhi kesehatan rambut.

Menurut penelitian yang dilakukan oleh ahli dari PSG Institute of Medical Sciences and Research dan terbit di International Journal of Dermatology pada tahun 2016 menunjukkan bahwa menggunakan air yang mengandung terlalu banyak kapur bisa membuat rambut rusak.

Air yang terlalu banyak mengandung kapur akan membuat rambut lebih kering dan membuatnya cepat rontok.

Selain itu, disarankan juga untuk menggunakan air dingin atau air hangat ketika mencuci rambut karena air yang terlalu panas bisa membuat rambut kering dan mudah patah.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Atasi Rambut Bercabang dengan Air Beras, Begini Cara Menggunakannya

Baca Juga: Cara Ampuh Mengatasi Rambut Beruban Tanpa Disemir Henna, Bisa Pakai Kemiri