5 Bahan Pengganti Kecap Manis Semuanya Ada Di Dapur, Tak Perlu Khawatir Kehabisan

By Raka, Minggu, 9 Juni 2024 | 13:25 WIB
Daftar bahan dapur untuk menggantikan kecap manis. (iStock)

SajianSedap.com - Masak nasi goreng sampai orek tempe tak lepas dari peran kecap manis.

Hanya saja, seringkali saat di tengah masak, bahan ini mendadak habis.

Tapi tak perlu khawatir kalau ada 5 bahan dapur ini.

Tak cuma menggantikan kecap manis, tapi bahan dapur ini justru membuat masakan jadi makin nikmat.

5 Bahan Dapur Pengganti Kecap Manis

Berikut ini ada 5 bahan pengganti kecap manis yang bisa Anda gunakan.

Kira-kira apa saja ya?

Berikut ulasan lengkapnya.

1. Gula Aren atau Gula Kelapa

Gula aren atau gula kelapa adalah bahan alami yang diambil dari buah kelapa.

Rasanya manis dan karamel, mirip dengan kecap manis.

Baca Juga: “Bango Less Sugar Fit Festival” Hadirkan Ragam Inspirasi untuk Hidup Lebih Sehat dengan Cara yang Nikmat