MI TELUR BAYAM

By retno, Senin, 16 Februari 2015 | 17:00 WIB
MI TELUR BAYAM (retno)

Membuat mi sendiri yuk! Mi telur bayam dengan campuran bayamnya ini membuat warna hijau alaminya semakin menambah daya tarik dan tentu lebih sehat.

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu:

Cara membuat mi telur bayam:

  1. Mi, aduk tepung terigu, maizena, blenderan bayam, telur, dan garam hingga bergumpal.
  2. Giling tipis dengan gilingan mie sambil ditabur dengan tepung maizena.
  3. Potong bentuk mi lebar dengan gilingan mi.
  4. Rebus mi dalam air mendidih sampai matang. Tiriskan.

Untuk 3 porsi

Anda dapat menyajikan mi ini menjadi mi goreng atau mi ayam sesuai dengan selera. Atau Anda ingin mencoba mi yang berbeda, resep berikut dapat menjadi panduan Anda:

MI TELUR BAYAM

Mi telur,

MI TELUR BAYAM

Mi bayam goreng,

MI TELUR BAYAM