Kupas kulit dan buang kepala 400 gram udang.
Kerat punggungnya dan biarkan ekornya.
Belah dua udang melebar.
Lumuri dengan 1/2 sendok teh garam dan 1/4 sendok teh air jeruk nipis.
(Baca juga: Minyak Goreng Harus Dibuang Setelah Menggoreng Bahan-Bahan Ini, Apa dan Mengapa, Ya? )
(Baca juga: Semua Pasti Doyan Makan Sayur Kalau Dibuatkan 5 Resep Sawi Putih yang Mudah Diikuti Ini)
Mencampur Larutan Tepung
Campur 100 gram tepung terigu, 125 ml air es, dan 1/2 sendok teh garam sampai rata dan licin.
Membalut Udang dengan Cornflake
Hancurkan 150 gram cornflake. Celupkan udang di dalam larutan tepung lalu gulingkan di remahan cornflake.
(Baca juga: Resep Pempek Krispi Ini Bikin Ngemil Tak Bisa Berhenti)
(Baca juga: Letakkan Bawang Putih di Bawah Bantal, Manfaatnya Mengejutkan!)