Berbeda denga taoco yang agak beraroma menyengat jika dimasak, taosi tidak namun cita rasa yang tak jauh dari taoco, apa lagi jika dikolaborasi dengan bahan tempe, pasti Tempe Taosi bikin nagih.
Durasi 25 menit
6 porsi Porsi
Ingredients
- Bahan:
- 500 gram tempe potong kotak 1 cm
- 2 cm lengkuas, memarkan
- 4 sendok makan taosi
- 300 ml air
- 1/2 sendok teh garam
- 1 sendok makan minyak untuk menumis
- Bumbu halus:
- 6 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 buah cabai merah
- 2 cm kunyit
Cara Membuat Tempe Taosi:
1. Tumis bumbu halus dan lengkuas sampai harum.
2. Tambahkan taosi. Aduk hingga matang. Masukkan tempe. Aduk rata.
3. Tambahkan air dan garam. Aduk rata. Masak sampai matang dan meresap. (By)
(Baca juga:)
(Baca juga:)
(Baca juga:)
(Baca juga:)
(Baca juga:)