Sayap Ayam Isi Tahu Ini Bukan Cuma Menawan Tapi Juga Menggoyang Lidah

By Virny Apriliyanty, Sabtu, 24 Juni 2017 | 08:12 WIB
Sayap Ayam Isi Tahu (Virny Apriliyanty)

Bukan cuma cantik tampilannya, sayap ayam isi tahu ini juga super lezat. Membuatnya memang butuh kesabaran, tapi semuanya akan terbayar dengan pujian yang kita terima.

Durasi 60 menit

8 buah Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bahan isi:
    • 150 gram tahu putih, haluskan
    • 50 gram wortel parut
    • 50 gram buncis, iris halus
    • 100 gram daging ayam giling
    • 1 batang daun bawang, iris halus
    • 1 butir telur, kocok lepas
    • 2 siung bawang putih, dihaluskan
    • 1 buah cabai merah
    • 1 sendok teh garam
    • 1/4 sendok teh merica bubuk
    • 1/2 sendok teh gula pasir

Cara Membuat Sayap Ayam Isi Tahu: 

1. Isi, aduk rata bahan isi. Sisihkan. 

2. Keluarkan tulang tiap sayap ayam. 

3. Ambil sayap ayam. Beri isi. Rapatkan. Kukus di atas api sedang 20 menit sampai matang. 

4. Panaskan minyak di dalam wajan datar. Tumis sayap ayam sampai kuning keemasan. (Dn)

(Baca juga: Cara Tepat Mengisi Ketupat dan Mematangkannya Sehingga Legit dan Nikmat Disantap)

(Baca juga: Tips Pintar Agar Opor Dan Rendang Anti Basi Sampai Lebaran Nanti)

(Baca juga: Ayam Goreng Tepung Penyet, Cara Unik Menikmati Ayam Goreng Tepung )

(Baca juga: 30 Menit Saja Membuat Bola-Bola Tahu Ayam Pedas Untuk Lauk Atau Camilan Pengganjal Lapar )

(Baca juga: Mari Membuat Pandan Choco Cake Supermudah untuk Hantaran Spesial dalam Waktu 45 Menit Saja!