Sedang Musimnya, Begini Cara Jitu Hindari Mabuk Durian

By Sajian Sedap, Senin, 19 Maret 2018 | 08:21 WIB
Sedang Musimnya, Begini Cara Mudah Hindari Mabuk Durian (Sajian Sedap)

(Baca juga: Wajib Tahu! Ini Dia 5 Makanan & Minuman yang Sebabkan Miss V Berbau Tak Sedap)

(Baca juga: Tahu Tidak? Kesalahan Kecil Ini Membuat Harum Daun Jeruk Tidak Terasa dalam Masakan)

3. Cara terakhir untuk menghindari mabuk durian ini sangat mudah dan sering disarankan oleh pedagang durian.

Minum segelas air putih hangat yang dicampur dengan 1 sendok makan garam.

Campuran keduanya ini juga bisa menetralisir alkohol dari daging durian.

Nah, sekarang kita tidak perlu takut akan mabuk saat menyantap durian.

Tapi ingat, jangan makan terlalu banyak juga.

Selain berbahaya bagi lambung, berbahaya juga untuk dompet yang bisa kosong seketika!

Semoga bermanfaat dan selamat menikmati durian! (MA/Berbagai sumber)

Foto dok. Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga Kanal Belanja Sajian Sedap

(Baca juga: Ini Dia Perbedaan Hasil dalam Membuat Bakwan Goreng dengan Jenis Tepung Berbeda!)

(Baca juga: Bukan Mustahil Membuat Kue Cucur Berserat Cantik Asal Tahu Trik Ini, Catat Ya!)