Dibalik Kesegarannya, KIta Harus Waspada Bahaya Nanas Bagi Kesehatan

By Sajian Sedap, Senin, 14 Mei 2018 | 15:26 WIB
Efek negatif buah nanas (Sajian Sedap)

3. Merangsang munculnya rematik

Buah nanas juga tidak baik dikonsumsi oleh penderita remaik. 

Pasalnya, nanas mampu merangsang munculnya rematik ketika sudah masuk ke dalam tubuh dan berada dalam saluran pencernaan. 

Di sana makanan tersebut akan difermentasikan menjadi alkohol yang menyebabkan rasa rematik. 

Oleh karena itu, para penderita rematik tidak dianjurkan mengonsumsi buah nanas dalam jumlah banyak agar tidak menimbulkan efek lebih buruk bagi kesehatan. 

Itulah beberapa efek negatif dari buah nanas bagi kesehatan tubuh.

Semoga bermanfaat. (RM)

(Baca juga: Tips Sukses Membuat Siomay Bandung Seenak Penjual Gerobak)

(Baca juga: Tips Sukses Membuat Bakpao Putih dan Lembut Dari Chef Diana Cahya)