Mau Weekend Lebih Asyik? Ajak Si Kecil Membuat Keripik Keju Bayam, Yuk!

By Sajian Sedap, Selasa, 3 April 2018 | 11:46 WIB
Keripik Keju Bayam (Sajian Sedap)

Membuat weekend lebih seru tidak harus dengan pergi ke mall, lo. Coba saja ajak si kecil mampir ke dapur untuk bersama-sama membuat resep keripik keju bayam ini. Minta dia untuk bantu memotong adonan

Durasi 45 menit

350 Gram Porsi

Ingredients

  1. Bahan:

Cara Membuat Keripik Keju Bayam:

1. Ayak tepung beras, tepung terigu, dan baking powder. Masukkan bawang merah, bawang putih, kaldu ayam bubuk, dan keju. Aduk rata.

2. Tambahkan air es, telur, dan daun seledri. Aduk hingga berbutir. Gumpalkan. Diamkan dalam lemari es selama 15 menit.

3. Giling digilingan mi dari ketebalan no.7 yang terbesar sampai yang terkecil (No.7 sampai No.1). Giling digilingan mi yang lebar.

4. Goreng dalam minyak yang telah dipanaskan sampai matang dan renyah.

)