Tak punya waktu banyak untuk membuat menu pelengkap makan malam ini? Jangan pusing karena kita bisa sajikan resep Tumis Buncis Bakso yang super praktis ini. Selamat mencoba.
Durasi 20 menit
6 Porsi Porsi
Ingredients
- Bahan:
- 200 gram buncis, diiris serong
- 4 buah bakso, diiris bulat
- 1 buah wortel, dipotong kotak 1 cm
- 1 sendok makan kecap asin
- 4 butir bawang merah, diiris tipis
- 3 siung bawang putih, diiris tipis
- 1/4 sendok teh garam
- 1 sendok makan minyak untuk menggoreng
Cara Membuat Tumis Buncis Bakso:
1. Panaskan minyak. Tumis bawang merah, dan bawang putih sampai harum. Tambahkan bakso. Aduk rata.
2. Masukkan buncis dan wortel. Aduk sampai setengah layu.
3. Tambahkan kecap asin, garam, dan gula pasir. Aduk rata.
4. Tuang air. Masak sampai matang dan meresap.
Terungkap! Masakan Putri Marino Ini yang Bikin Chicco Jerikho Ingin Buru-Buru Pulang Kerja!
Kumpulan Foto Detik-Detik Melahirkan Ini Menjadi Bukti Ibu Adalah Pahlawan!
Dengan Resep Teruji ini, Tom Yam Soup Buatan Kita Pasti Enak
Baru Tahu! Ternyata Makan Avokad Dengan Susu dan Gula Itu Salah Besar!
Minum Air Lemon Hangat Sebelum Tidur, Rasakan Manfaat ini Keesokan Harinya!