Enggak Bakal Ada Yang Lolos Dari Godaan Cake Vanila Dan Oreo Yang Lembut Dan Manis Ini

By Editorial Sajian Sedap, Selasa, 12 Juni 2018 | 14:00 WIB
Cake Vanila Dan Oreo (Sajian Sedap)

Wah, resep Cake Vanila Dan

1/2 sendok makan baking powder 

Cara Membuat Cake Vanila Dan Oreo

1. Cake: kocok margarin dan gula pasir halus sampai lembut. Masukkan cokelat masak putih leleh dan esens vanila. Kocok rata.

2. Tambahkan telur satu per satu bergantian dengan sebagian tepung terigu sambil diayak dan dikocok rata.

3. Masukkan sisa tepung dan baking powder sambil diayak bergantian dengan larutan tepung maizena sambil dikocok rata. Sishkan.

4. Kocok putih telur dan garam sampai setengah mengembang. Masukkan gula pasir halus sedikit-sedikit sambil dikocok sampai mengembang.

5. Masukkan sedikit-sedikit ke campuran margarin sambil diaduk perlahan.

6. Tuang di loyang 22x22x4 cm yang dioles margarin dan dialas kertas roti.

7. Oven 45 menit dengan suhu 180 derajat Celsius sampai matang. Ratakan cake dan belah dua.

8. Kocok krim bubuk dan air es sampai setengah mengembang. Masukkan cokelat masak putih leleh. Kocok sampai mengembang. Tambahkan oreo. Aduk sampai tersebar.

9. Ambil selembar cake. Oles isi. Oles bagian atas cake dengan bahan olesan. Bekukan. Potong-potong.

BACA JUGA: Megahnya Dapur Rumah Uya Kuya Jadi Sorotan, Tapi Menu Buka Puasa dan Sahurnya Biasa Banget!

BACA JUGA: Mau Buat Bakmi Goreng yang Pasti Enak? Pakai Resep Satu Ini Saja!

BACA JUGA: Agar Daun Pepaya Tidak Pahit, Begini Cara Mengolahnya

BACA JUGA: Kesalahan Ini Membuat Permukaan Nastar Retak Dan Tidak Cantik, Yuk Simak Tips Mengatasinya

BACA JUGA: Siap-Siap Terkejut dengan Lezatnya Sayur Terong Ini, Enak Banget Dimakan dengan Nasi Hangat