SajianSedap.grid.id – Sajian beras ketan rebus dengan kelapa sebenarnya sudah sering kita temui.
Yang unik dari Nasi Kapok khas Cilacap adalah tempe mendoan sebagai sajian pendampingnya. Bisa jadi menu sarapan yang beda dari biasanya.
Durasi: 90 Menit
Sajian: 5 Porsi
Bahan Ketan:
400 gram beras ketan
200 ml air
1 sendok teh garam
Bahan Taburan:
100 gram kelapa setengah tua, kupas, parut kasar
1/4 sendok teh garam