Dijual Mahal
Yang mengejutkan, besek ini ternyata dijual di salah satu retail fashion internasional, lo!
Besek ini dijual dengan harga 8.99 Euro atau Rp 150.000,00 satuannya.
Mahal, ya!
Padahal, di Indonesia besek ini dijual dengan kisaran harga Rp 5000,00 sampai Rp 10.000,00 saja.
Tidak hanya besek, ternyata retail fashion tempat Gabriella membeli besek juga membuat tampah.
Tampah ini digunakan untuk fungsi yang sama, yaitu wadah make up.
BACA JUGA: Susu Cokelat Jahe Berempah Siap Hangatkan Tubuh Anda di Pagi Hari
Cantik di Meja Rias
Penggunaan besek sebagai wadah make up ini ternyata bisa membuat desain kamar cukup cantik, lo.
Perpaduan warna kuning dari besek dan kamar Gabriella yang berwarna putih menghasilkan kesan tenang dan lembut.
Penggunaan besek ini juga bisa membuat koleksi make up lebih rapi.
Wah, ternyata bagus juga, ya, ide Gabriella!
BACA JUGA: Senewen Urus 5 Anak Sendirian, Zaskia Adya Mecca Andalkan Makanan Ini Supaya Tetap Waras
BACA JUGA: Supaya Bisa Secepat Lalu Zohri, 3 Makanan Ini Wajib Dihindari Sebelum Lari