Sawahnya Dibanjiri Air dari Gua Thailand Hingga Tak Bisa Panen, Petani Ini Ikhlas “Yang Penting Anak-Anak Selamat”

By Lena Astari, Jumat, 13 Juli 2018 | 16:15 WIB
Petani ini rela sawahnya banjir demi bantu selamatkan anak-anak yang terjebak di dalam gua
Petani ini rela sawahnya banjir demi bantu selamatkan anak-anak yang terjebak di dalam gua (ABC News/Billy Corper)

SajianSedap.idBanjir di dalam gua Tham Luang yang menyebabkan 12 anak tim sepakbola dan 1 pelatih mereka terjebak.

Volume air yang tinggi pun membuat para penyelam cukup kewalahan.

Akhirnya, selama misi penyelamatan berlangsung, di luar gua terdapat pompa untuk mengeluarkan air dari dalam gua.

Namun air itu kemudian terbuang ke pematang sawah terdekat.

BACA JUGA: Makan Bareng, Laudya Cynthia Bella dan Mantan Istri Suaminya Jadi Sahabat? 

Melihat sawahnya banjir hingga gagal panen, para petani sekitar justru merasa tidak keberatan sama sekali.

Mereka mengaku ikhlas asal mereka yang terjebak bisa keluar dengan selamat.

Simak info selengkapnya di bawah ini.