Jangan Ditiru! Ashanty Makan Duren Setelah Makan Kepiting, Bisa Tingkatkan Risiko Serangan Jantung!

By Lena Astari, Senin, 23 Juli 2018 | 12:45 WIB
Ashanty makan duren setelah makan kepiting (instagram.com/azriel_hermansyah)

Selain itu duren juga mengandung karbohidrat dan lemak yang juga tinggi.

Kalau seseorang makan kepiting dan duren diwaktu berdekatan, maka bukan tidak mungkin akan terjadi peningkatan kadar kolesterol dalam darah.

BACA JUGA: Tak Baca Kemasan! Gadis 15 Tahun Meninggal Dalam Waktu 90 Menit Setelah Konsumsi Kukis Ini

Masalah kesehatan yang bisa terjadi akibat kadar kolesterol yang tinggi antara lain risiko serangan jantung, serangan stroke, hingga kenaikan kadar gula darah.

Jika tidak dikontrol, maka bisa menyebabkan kematian.

Karena itu, yuk, mulai memperhatikan asupan makanan.

Jangan hanya karena enak, lalu kita makan sebebasnya tanpa tahu apa bahayanya.

BACA JUGA: Waduh, Makan Berdua Bersama Suami Tapi Soimah Enggak Ragu Angkat Kaki!