Keracunan Makanan, Tenang! Langsung Atasi Dengan Menyantap Lima Makanan Yang Mudah Didapat Ini  

By Raka, Jumat, 10 Agustus 2018 | 19:45 WIB
Ilustrasi keracunan makanan ()

 

SajianSedap.id - Keracunan makanan adalah suatu kondisi kesehatan yang disebabkan asupan makanan yang terkontaminasi.

Biasanya, bakteri atau parasit patogen yang pindah dari makanan yang tidak sehat ke dalam sistem tubuh kita.

Makanan mungkin telah terkontaminasi karena disajikan atau pengolahan yang tidak higienis.

Pantas Saja Menjadi Jus Favorit Di Taiwan, Pare Putih Nyatanya Menyimpan Ragam Manfaat Ini

Bisa juga karena bahan makanan yang telah rusak.

Beberapa tanda-tanda keracunan makanan yaitu diare, sakit perut, muntah-muntah hebat, sakit kepala, demam, dan lemas.

Untuk itu, makan makanan yang mengistirahatkan perut dan macam-macam makanan bernutrisi penting untuk mengatasi kondisi semacam ini.