Mau Resep Sate yang Lebih Nendang Sedapnya? Coba Sate Kambing Khas Surabaya nan Maknyus Ini!

By Virny Apriliyanty, Rabu, 22 Agustus 2018 | 10:15 WIB
Mau Resep Sate yang Lebih Nendang Sedapnya? Coba Sate Kambing Khas Surabaya nan Maknyus Ini! ()

SajianSedap.id - Sate Kambing Surabaya merupakan sajian yang cukup unik.

Dibuat dari bahan daging kambing dengan taburan daun jeruk purut dan balutan bumbu petis.

Hasilnya, tentu saja super lezat kalau pakai resep jitu ini!

Durasi : 50 menit

Sajian : 20 Tusuk

Bahan:

500 gram daging kambing, dipotong kotak 1 1/2 cm

150 gram lemak kambing, dipotong kotak 1 1/2 cm

5 sendok makan kecap manis

1/2 sendok teh garam

4 lembar daun jeruk purut, diirisi tipis

20 buah tusuk sate