Bila Hari Ini Makan Daging Kambing Melulu, Benarkah Nanti Malam Gairah Libido Akan Melonjak?

By David Togatorop, Rabu, 22 Agustus 2018 | 09:42 WIB
Ilustrasi pasangan ()

Rasa hangat di tubuh sebenarnya  berasal dari lemak yang melekat di daging kambing.

Hal itu kalau dikaji secara ilmiah tidak ada hubungan dengan peningkatan libido.

”Yang berhubungan dengan libido adalah hormon testosteron. Jadi, makanan yang bisa membangkitkan gairah seks adalah makanan yang mampu meningkatkan hormon tersebut,” terang dia.

Jika ingin libido naik, daripada makan daging kambing, lebih baik makan seafood.

Pasalnya, hampir semua seafood, kecuali udang, bisa meningkatkan kadar hormon testosteron.

BACA JUGA: Semua Pasti Tidak Bakal Nolak Kalau Tongseng Kambing Istimewa Ini Tersaji Di Meja Makan

Andai tidak doyan menu makanan laut, juga tak perlu risau.

Ada beberapa sayuran dan buah yang bisa meningkatkan gairah seks. 

Sebagai contoh pisang, durian, alpukat, dan seledri.

BACA JUGA: Wow! Makanan Untuk Atlet di Asian Games Banjir Pujian, Kontingen India: Semuanya Enak!

Artikel ini sudah ditayangkan di Intisari dengan judul "Banyak yang Percaya Daging Kambing Bisa Dongkrak Gairah Seksual, Jangan Diikuti!"