Pensiun dari Bulutangkis, Liliana Natsir dapat Hadiah Rumah 1,5 M dengan Dapur Bergaya Minimalis

By Miyanti, Selasa, 28 Agustus 2018 | 07:45 WIB
Liliyana Natsir (Berbagai sumber)

BACA JUGA: Enggak Kepikiran, Tamu Undangan Pernikahan Disuguhi Makanan Sisa Ini Oleh Pengantin Demi Hemat Biaya!

Hadiah Lainnya

Selain mendapatkan hadiah rumah mewah seharga 1,5 miliar, rupanya Butet dan Owi juga mendapatkan hadiah uang tunai dari Djarum Foundation.

Uang tunai yang diterima mereka jumlahnya tak kalah fantastis, yaitu 1 miliar.

Hadiah uang tunai ini melengkapi hadiah 5 miliar dari Kementerian Pemuda dan Olahraga.

Semua hadiah mereka dapatkan tanpa dipotong pajak.

BACA JUGA: Sebulan Menikah, Erica Putri 'Kembaran' Citra Kirana Bagikan Resep Gurame Asam Manis, Pasti Enak Dibuat Pemula

Prestasi Liliyana dan rekannya, Owi, memang mengagumkan.

Tak heran kalau hadiahnya juga mengagumkan!

BACA JUGA: Sekarang Kekar, Aprilia Manganang Pernah Jadi Bocah Manis Penjual Pisang Goreng demi Bantu Orang Tua