Jadi Makanan Narapidana, Pemerintah Australia Borong Indomie Sampai Miliaran Rupiah

By Virny Apriliyanty, Selasa, 28 Agustus 2018 | 15:15 WIB
()

BACA JUGA: Sering Ditanya Kapan Nikah, Syahrini Akhirnya Ungkap 'True Love' yang Berhasil Luluhkan Hatinya

Jaksa Agung dari pihak oposisi pemerintah Australia mengkritik kebijakan lapas ini.

Namun pihak lapas sendiri mengungkapkan bahwa kebijakan tersebut justru menyelamatkan keuangan lapas.

Sebab, perubahan kebijakan terkait pemidanaan orang sebelumnya membuat anggaran makan napi semakin melonjak.

Dengan Indomie dan makanan ringan lainnya, anggaran konsumsi bisa ditekan dan jadi lebih hemat. ( )

 BACA JUGA: Yuk, Bikin Si Kecil Cepat Pulang Sekolah dengan Menyajikan Siomay Ayam Telur Puyuh Ini