Sempat Pakai Dollar Sebagai Tisu Toilet, Negara Ini Jatuh Miskin Karena Foya-Foya Beli Permen

By Raka, Rabu, 12 September 2018 | 19:05 WIB
Keindahan Nauru (Google)

Bangsa Eropa segera menemukan deposit fosfat dan pulau kecil itu menjadi tambang terbuka, dieksploitasi oleh kekuatan kolonial asing.

Baca Juga : Tak Hanya Punya Suara Merdu, Ibunda Bams ex Samsons Juga Doyan Koleksi Alat Makan Mewah, Warganet: 'Bukti Mama Idaman'

Setelah memperoleh kemerdekaannya pada tahun 1968, penambangan diintensifkan sampai sebagian besar fosfat telah dilucuti.

Nauru

Dalam proses penambangan fosfat untuk menyuburkan ladang di tempat yang jauh, negara telah membuat banyak lokasi menjadi rusak.

Hari ini, pulau ini adalah gurun tandus dengan puncak batu kapur bergerigi yang menutupi 80% pulau.

Baca Juga : Cemburu Hingga Bertikai dengan Ayu Ting Ting, Pacar Boy William Nyatanya Anak Konglomerat yang Doyan Kulineran!

Nauru menghasilkan miliaran dolar dari fosfat, yang digunakan dalam produksi pupuk.

Penduduk dibayar untuk melakukan pekerjaan panas dan kotor menggali fosfat dari antara fosil terumbu karang.