Perut Pasti Langsung Keroncongan Kalau Mencium Aroma dari Tumis Buncis Daging Giling

By Dwi, Jumat, 28 September 2018 | 17:00 WIB
Tumis Buncis Daging Giling ()

SajianSedap.id – Bukan cuma aromanya yang menggoda, saat melihat Tumis Buncis Daging Giling pasti semua ingin mencobanya.

Simak langsung cara membuatnya dengan resep berikut ini.

Perpaduan daging dengan buncis memang paling pas untuk disantap malam nanti.         

Durasi: 30 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:

300 gram buncis, dipotong 5 cm

100 gram daging giling

5 butir bawang merah, dicincang halus

3 siung bawang putih, dicincang halus

1 buah cabai merah keriting, dicincang halus

1/2 sendok teh garam