Siap-Siap, Dunkin Donuts Akan Buang Kata 'Donuts' di Merknya Karena Alasan Sederhana Ini

By Virny Apriliyanty, Jumat, 28 September 2018 | 16:45 WIB
()
 

Pada tahun lalu, perusahaan tersebut memang telah mengungkapkan bahwa mereka sedang mempertimbangkan perubahan nama tersebut.

Mereka sebelumnya juga telah melakukan uji coba pada sebuah toko di Pasadena, California, dengan menggunakan nama yang telah dipendekkan tersebut.

Baca Juga : Dikabarkan Hamil, Istri raditya Dika Beri Kode Lewat Unggahan Video Dirinya Saat Sedang Makan

Mereka kemudian meluncurkan toko lain di Massachusetts yang telah mengadopsi nama Dunkin'.

 

Dunkin' juga memiliki rencana untuk menjadi berkembang lebih besar. Para eksekutifnya telah berencana pada akhir 2020 untuk membuka 1.000 tokobaru di AS sendiri. (Ricky Nugraha)

 Baca Juga : Bergelimang Harta, Dude Harlino dan Alyssa Soebandono Diam-Diam Punya Rumah Mewah dan Ruang Makan Super Elegan