Menantu Pejabat Hatta Rajasa Meninggal Akibat Kanker Kulit, Kebiasaan Makan Seperti Ini Bisa Jadi Pemicunya

By Miyanti, Kamis, 4 Oktober 2018 | 19:55 WIB
Adara Taista (instagram.com/rasyidrajasa)

Perjuangan Adara Taista Melawan Kanker Kulit

Setelah menikah dengan Rasyid Rajasa, pada Desember 2017 Adara nampak baik-baik saja.

Namun, pada bulan yang sama dengan bulan pernikahannya, Adara ternyata berobat ke Amerika Serikat (AS)

Dalam beberapa foto di Instagram pribadi Rasyid, memang nampak momen saat Ia dan Adara tengah berada di AS.

Namun, tidak ada yang tahu bahwa saat itu pula, Adara ternyata sedang mengobati penyakitnya.

Pasalnya, Adara terlihat sehat dan bugar.

Diketahui bahwa istri Rasyid Rajasa ini mulai merasakan kanker dalam tubunya sejak awal tahun 2017 silam.

Usai berobat di AS, mereka terbang ke Jepang, Ia menjalani perawatan di Rumah Sakit Moriyama Memorial Tokyo sejak April 2018.

Saat menjalani pengobatan ini, anggota keluarga Adara mengatakan bahwa tubuhnya terlihat begitu kurus dan lemah, sampai akhirnya Adara meninggal dunia.

Baca Juga : Tak Perlu Biaya Mahal Untuk Waxing ke Salon, Bahan Dapur Ini Bisa Bikin Rontok Bulu Kaki dalam Sekejap!