Telat Bangun? Tenang, Salad With Lemon Dressing Ini Bisa Siap dalam Sekejap

By Dwi, Jumat, 12 Oktober 2018 | 08:00 WIB
Salad With Lemon Dressing ()

SajianSedap.id – Anda telat bangun sehingga waktu menyiapkan sarapan jadi terbatas? 

Coba segera saja buat resep Salad With Lemon Dressing ini. 

Segarnya sanggup menyegarkan hari juga, lo. 

Durasi: 15 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

8 lembar daun letus, robek-robek

10 gram selada romain, sobek-sobek

1 buah wortel, diserut tipis

1 buah ketimun, diserut tipis

1 buah nanas, dipotong-potong

Bahan Dressing: