Pernah Hidup Susah, Elly Sugigi Berikan Anaknya ke Tukang Sayur 24 Tahun Lalu, Hasil Hubungan Gelap?

By Yomi Hanna, Jumat, 5 Oktober 2018 | 20:10 WIB
Elly Sugigi ()

Tak hanya itu, Elly juga mengatakan jika sempat ada 2 keluarga yang ingin mengasuh anaknya.

Satu keluarga akan memberikan imbalan berupa rumah dan uang 500 juta dengan syarat setelah lahir, Elly harus memberikan anaknya.

Baca Juga : Sedikit Mirip Ratna Sarumpaet, Begini Fashion Atiqah Hasiholan Saat Bawa Putrinya Belanja Sayur

Satu keluarga lagi merupakan seorang tukang sayur yang masih memberikan kesempatan Elly untuk bertemu dengan putrinya jika telah dewasa.

Namun sayangnya, Fitri yang kini berusia 24 tahun justru tak menyukai dan seakan tak menerima fakta jika Elly adalah ibu kandungnya.

"Sepertinya dia tidak menyukai saya, saya terima. Bila dia membenci saya, saya terima, bila dia tidak mengakui saya, saya terima." ucap Elly sambil menangis.

Namun meski mengalami penolakan, Elly Sugigi juga mengungkapkan rasa bangganya bahwa sang putri telah berhasil menyelesaikan pendidikan hingga jenjang S2. (Nuzulia Rega) 

Artikel ini pernah tayang di Nova.grid.id dengan judul Elly Sugigi Akui Berikan Anaknya pada Tukang Sayur 24 Tahun Lalu

 Baca Juga : Bang Togar Resmi Ceraikan Istri Kedua yang 13 Tahun Lebih Muda, Isunya Karena Sang Istri Tak Pernah Masak