100 ml air
1 batang daun bawang, diiris
100 gram mayones
1 sendok makan minyak untuk menumis
Cara membuat Pastel Tutup Tuna Sayur:
1. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan cabai rawit. Aduk sampai harum.
2. Tambahkan ikan dan jagung. Aduk rata. Bubuhi garam, merica bubuk dan gula pasir. Aduk rata. Tuangkan air. Aduk rata. Masak sampai meresap.
3. Masukkan daun bawang. Aduk rata. Biarkan dingin. Tambahkan mayones. Aduk rata. Sisihkan.
4. Kulit, aduk rata bahan kulit kecuali kuning telur untuk olesan.
5. Tata adonan kulit di dalam cup aluminium kotak hingga 1/4 tinggi cup. Beri isi. Tutup dengan adonan kulit. Oleskan kuning telur.
6. Oven dengan api bawah suhu 180 derajat Celcius 50 menit sampai matang.
Baca Juga : Hati-Hati, Seorang Kurir Sisipkan Narkoba dalam Pastel, Inikah Modus Baru Bandar Narkoba?
Baca Juga : Pastel Ayam Gurih Lapis Pasti Makin Nikmat dengan Resep Berikut Ini
Baca Juga : Pastel Lapis Sosis Jamur, Camilan Lezat Untuk Keluarga Tercinta
Baca Juga : Gak Perlu Repot, Resep Pastel Daging Asap Bikin Sore Nanti Jadi Makin Istimewa