Sajiansedap.com – Beramal seru ala Tim Wakuliner hadir dengan tema Marathon Aksi Peduli Wakuliner.
Wakuliner merupakan perusahaan startup yang berkembang di bidang kuliner pertama di Indonesia yang terbentuk di tahun 2016.
Namun, pada tahun 2017 aplikasi ini sempat merubah bisnis modelnya.
Dan di tahun 2018, akhirnya perusahaan ini berjalan sukses dan kemudian memulai kegiatan kampanye.
Waku-Peduli menjadi program pertama perusahaan ini yakni dengan mendonasikan Rp 500 rupiah dari setiap pemesanan pelanggan di fitur Kuliner Nusantara dan Katering.
Baca Juga : Resep Marmer Tulban Cake Untuk Disajikan Saat Quality Time Bareng Keluarga
Lalu program keduanya, Wakuliner memberikan makan gratis kepada 1 keluarga dhuafa setiap harinya.
Nah, untuk acara perdana Waku–Peduli sendiri dilaksanakan mulai 16 Februari 2019 di Panti Sosial Asuhan Anak (PSAA) Putra Utama 3 Tebet, Jakarta Selatan.
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
KOMENTAR