Untuk itu, mending kita buat sendiri di rumah, yuk.
Membuat bumbu pecel soalnya mudah dan bisa juga kita jadikan stock, seperti bumbu pecel siap seduh itu.
Yuk, sama-sama simak cara membuat bumbu pecel enak ini.
Baca Juga : Resep Membuat Bubur Pecel Opak, Tampilan Uniknya Menggoda Banget
1. Goreng Kacang Bersama Kulit
Tahap pertama proses pembuatan pecel adalah menggoreng kacang tanahnya.
Nah, untuk bumbu pecel, kacang tanah harus digoreng bersama kulitnya.
Tujuannya supaya warna bumbu pecel bisa bagus dan tidak pucat.
Hasilnya, bumbu pecel pun lebih menggirukan.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR