Sajiansedap.com – Resep Es Teler Merah Delima yang segar ini pasti laris manis jadi minuman buka puasa untuk jualan.
Tak hanya laris manis saat jadi minuman buka puasa, Resep Es Teler Merah Delima juga mampu mengusir dahaga.
Yuk, kreasikan langsung Resep Es Teler Merah Delima jadi minuman buka puasa.
Baca Juga : Cuma Butuh #5MenitAja, Wajah Jadi Secerah Artis Korea dengan Masker Oatmeal Ini!
Waktu: 45 Menit
Sajian: 7 Porsi
Bahan:
3 buah avokad, dipotong kotak
5 buah nangka, dipotong kotak
2 buah kelapa muda, diambil dagingnya
150 ml kental manis putih
700 gram es serut
Bahan Sirup Gula:
300 ml gula pasir
300 ml air
1 lembar daun pandan
Bahan Saus Santan:
400 ml santan, dari 1/2 butir kelapa
1/4 sendok teh pasta vanila
1/4 sendok teh garam
Bahan Merah Delima:
200 gram bengkuang, dipotong dadu kecil
1/4 sendek teh pewarna merah cabai
Bahan Pelapis:
150 gram tepung sagu
Cara Membuat Es Teler Merah Delima:
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
KOMENTAR