Banjir doa
Kabar meninggalnya ayahanda Dewi Perssik ini diketahui pertama kali dari postingan sebuah pemlik akun Instagram dengan username @santimilani.
Akun Instagram dengan username @santimilani ini mengabarkan kabar duka ini melalui postingan Insta Story pada Minggu (9/6/2019) sekitar pukul 15.00 WIB.
Dalam postingan tersebut, pemilik akun @santimilani menuliskan kabar duka kepergian ayahanda Dewi Perssik.
Tak hanya itu, ia juga mengungkapkan kesedihannya terhadap kepergian ayah sang pelantun lagu Mimpi Manis itu.
Dalam postingannya, pria pemilik nama Andre Andrianto ini mengungkapkan turut berduka atas kepergian ayahanda Dewi Perssik.
Kabar duka yang sama juga disebarkan oleh seorang makeup artist ternama, Donny Karyadi melalui akun Instagramnya, @donnykaryadi.
Dilansir Grid.ID dari akun Instagram @donnykaryadi, MUA ternama ini turut mengungkapkan perasaan berdukanya atas kepergian ayahanda Dewi Perssik.
KOMENTAR