Jadi ini ngantrinya gila-gilaan, mungkin karena orang masih pada penasaran kali ya," ucap Felix.
Kedua YouTuber itu pun memesan semua menu yang ada di restoran tersebut, namun tidak datang secara bersamaan.
Pasalnya, menurut kedua pria tersebut restoran yang baru dibuka itu masih kurang rapih dalam manajemennya.
Kayaknya manajemennya belum rapi, restoran baru ramai, ya masih penyesuaian kali ya," ucap Felix dan Adit.
Selain itu, di tengah mereka mereview makanan, tiba-tiba listrik di restoran itu padam.
"Yah mati lampu, ini sudah terjadi berapa kali ya? 5 kali ya?" tanya Felix.
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR