Cara Mudah Membuat Lontong untuk Teman Makan Sate Idul Adha Nanti
6. Masukan aron ke dalam lontong sampai hampir penuh sekitar 3/4, sisakan tempat yang kosong hanya diujungnya saja.
7. Semat dengan lidi. Pastikan cara menyemat tepat agar tidak ada air yang masuk ke dalam lontong.
8. Tata lontong di dalam panci sampai penuh. Siram air panas sampai semua lontong tertutup air.
Baca Juga: Berita Terpopuler Hari Ini, Dari Perbandingan Dapur Syahrini dan Luna Maya sampai 5 Kisah Kebaikan Hati Ojol yang Mengharukan Banget
9. Bila air menyusut, tambahkan kembali air panas.
10. Lontong perlu direbus selama 4 jam, atau 2 jam dalam presto.
Tips di atas sudah cukup lengkap dan pasti memudahkan kita untuk membungkus dan membuat lontong di rumah.
Pemula pun jadi punya gambaran cara mengolah lontong yang benar.
Jadi, jangan ragu ya menghadirkan lontong sebagai sajian Idul Adha tahun ini.
Lihat postingan ini di Instagram
SAPI LADA HITAM Meja makan bakalan lebih menarik kalo ada menu sapi lada hitam ini,lo . Daging sapi yang lezat, ditambah dengan lada hitam yang rasanya nendang banget! Yuk, langsung dicatat resep lengkapnya! Resep : Bahan: 300 gram daging has dalam, potong kotak 2x2 cm 1/2 buah bawang bombay, iris panjang 1/2 buah paprika hijau, iris panjang 3 siung bawang putih, cincang kasar 2 sendok teh kecap manis 2 sendok teh saus tiram 1/2 sendok teh garam 1 sendok makan merica hitam tumbuk kasar 1/2 sendok teh gula pasir 50 ml air 1 batang daun bawang, potong miring 2 sendok makan minyak goreng untuk menumis 1 butir telur untuk hotplate Cara Membuat 1. Lumuri daging has dengan campuran kecap manis dan saus tiram. Remas-remas dan diamkan 30 menit. 2. Panaskan minyak goreng. Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum. Masukkan paprika. Aduk sampai setengah layu. 3. Masukkan daging. Aduk hingga berubah warna. Tambahkan saus tiram, kecap manis, garam, merica hitam, dan gula pasir. Aduk rata. 4. Masukkan air. Aduk-aduk hingga matang. 5. Tambahkan daun bawang. Aduk rata. 6. Panaskan hotplate. Tuang 1 butir telur. Tunggu matang. Tuang daging sapi lada hitam di atasnya . Kreasi Resep Mantap, ya, Sajian Sedap! . DG by IN . Mau tahu info seputar kuliner, tips memasak, dan kreasi resep unik lainnya? Langsung saja kunjungi website sajian sedap, ya! . #sajiansedap #saji #sedap #sase #saselovers #majalahSEDAP #tabloidSAJI #resep #masakmudahalasase #kreasiresepsajiansedap #resepmudahalasase #resepantigagal #resepmemasak #tips #trick #tipsmemasak #idemasakharian #resepmasakanrumahan #kumpulanresepmasak #videoresep #sapiladahitam #resepsapiladahitam #masakdagingsapi #sapiladahitamenak
Sebuah kiriman dibagikan oleh sajiansedap.com (@sajiansedap) pada
Baca Juga: Dipenjara Bersama Karena Ketahuan Konsumsi Narkoba, Dhawiya Beberkan Sifat Asli Jennifer Dunn, 'Nggak Nyangka Banget!'
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Cara Menghilangkan Rambut Rontok di Saluran Air Kamar Mandi Pakai Bahan Dapur Ini
KOMENTAR