Rumah Siti Nurhaliza di Kampung Halaman
Kalau rumah Siti Nurhaliza dan suami tentu sudah banyak terekspos ke media.
Namun, belum banyak yang tahu bagaimana tampilan rumah Diva asal Malaysia ini di kampung halamannya, Kuala Lipis.
Baca Juga: Punya Penghasilan Fantastis, Penampilan Zaskia Gotik Saat Makan di Warung Sederhana Jadi Sorotan!
Nah, tampilan rumah Siti ini pun terekspos belum lama di akun Youtube Siti Official Video.
Dalam video berdurasi 24 menit tersebut, Ibu satu orang anak ini membagikan perjalanannya merayakan Idul Adha di kampung halaman.
Ternyata, ini juga kali pertama bagi Siti Aafiyah, putri Siti Nurhaliza untuk pulang ke kampung sang ibu.
Siapa sangka, kondisi rumah Siti di kampung bikin shock, lo.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR