Lewat Instagram Story, Ayu juga membagikan serunya acara karaoke tersebut.
Namun bukan nyanyi lagu Nike Ardilla, tapi Luna menyanyikan lagu Peterpan, band yang sempat digawangi oleh mantan kekasihnya, Ariel.
Bersama dengan Gading Marten, keduanya dengan semangat menyanyikan lagu yang berjudul Menghapus Jejakmu.
Nah lo, kok jadi galau dua-duanya?
Apakah dua-duanya siap menghapus jejak para mantan?
Daftar Makanan Dan Minuman yang Sebaiknya Tidak Diletakkan Di Pintu Kulkas, Apa Saja?
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR