Hati-hati! Nyeri Di Perut Setelah Sarapan Bisa Jadi Tanda-Tanda Serangan Jantung yang Jarang Disadari
SajianSedap.com - Serangan jantung bisa terjadi pada siapa saja.
Salah satu tandanya adalah saat nyeri perut setelah selesai makan.
Berikut tanda-tanda serangan jantung yang wajib kita ketahui.
Serangan jantung menjadi salah satu mematikan di dunia.
Baca Juga: Thousand-Layer Cake Recipe, Layers of History With Single Supreme Taste
Bahkan angka kematian akibat serangan jantung terus meningkat.
Berdasarkan Data Studi Beban Penyakit yang dipublikasikan dalam jurnal The Lancet pada tahun 2016 menyebutkan bahwa sebanyak 54,7 juta orang meninggal di seluruh dunia.
Dari jumlah itu, hampir tiga perempatnya, sekitar 72,3%, dikarenakan serangan jantung, stroke, dan kanker.
Bila dilihat ke belakang, angka tersebut meningkat sebesar 16% atau 5,5 juta orang.
KOMENTAR