Makanan memang tidak berpengaruh langsung untuk penyakit ini, namun, kalau imunitas tubuh kuat, maka tubuh pasti bisa terbebas dari penyakit ini.
Karena itu, sebisa mungkin, kita harus menjalani pola makan sehat supaya imunitas senantiasa terjaga.
Cara paling mudahnya, selalu konsumsi makana 4 sehat 5 sempurna setiap hari.
Selain itu, sebisa mungkin hindari aneka makanan yang bisa memperparah peradangan.
Seperti beberapa jenis makanan berikut ini:
1. Aneka makanan dan minuman yang mengandung gula tinggi.
2. Makanan yang di dalamnya mengandung pewarna dan pengawet buatan.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR