5. Makan Malam Menjelang Tidur
Setelah aktivitas yang padat di siang hari, sering kali perut akan merasa lapar di malam hari dan akhirnya makan di waktu menjelang tidur.
Kebiasaan ini sangat tidak disarankan, karena bisa menaikkan kadar lemak dalam darah.
Selain menyebabkan kelebihan berat badan, lemak dalam darah yang tinggi juga berbahaya untuk kesehatan jantung.
Maka lebih baik hindari kebiasaan makan malam saat waktu menjelang tidur agar tidak membahayakan kesehatan.
Baca Juga: Banyak Kecoa Berkeliaran di Dapur Anda? Coba Gunakan Bahan Alami Ini, Dijamin Ampuh Mengusirnya!
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR