SajianSedap.com - Siapa yang sering makan apel tanpa kulitnya?
Ternyata hal tersebut merupakan langkah yang salah, lo.
Soalnya, makan apel dengan kulitnya bisa bikin kita jauh dari dokter.
Benarkah ungkapan yang mengatakan bahwa mengonsumsi bisa buah apel menjauhkan kita dari dokter?
Lepas dari itu, kita juga perlu tahu bahwa kulit apel ternyata bisa membantu menurunkan berat badan, lo!
Baca Juga: Resep Bapel Durian Es Krim Enak Ini Bikin Sarapan Jadi Istimewa
Senyawa kimia yang terkandung di dalamnya dapat membawa beberapa manfaat kesehatan.
Seperti memberi kekuatan untuk membangun otot.
Seperti diketahui, kulit apel mengandung asam ursolat yang dapat mencegah kerusakan otot.
Asam ursolat juga menjaga kadar kolesterol dan gula darah tetap terkendali.
Ini berarti bahwa satu buah apel beserta kulitnya setiap harinya benar-benar dapat menciptakan keajaiban bagi kesehatan.
Nah, berikut ini 6 manfaat kulit apel yang harus kamu tahu!
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR