Tidak Percaya Diri Karena Uban? Coba Atasi Dengan Ramuan Bawang Bombay,Mudah dan Cepat,Wajib Dicoba!
SajianSedap.com - Apakah uban jadi kendala anda untuk beraktivitas?
Uban adalah salah satu masalah kepala yang bisa sangat menyebalkan.
Masalahnya, uban tidak hanya muncul pada orang tua.
Anak muda yang berusia di bawah 25 tahun pun juga bisa beruban.
Tentu saja hal ini jadi hal yang menakutkan karena penampilan bisa terganggu.
Uban yang muncul sebelum usia tua bisa berasal dari konsumsi garam, lemak jenuh, protein, atau asupan gula yang berlebihan.
Selain itu bisa juga disebabkan oleh faktor psikologi seperti genetik, tekanan emosional, stres, atau rasa khawatir berlebihan.
Semir rambut jadi solusi yang paling banyak diambil untuk menutupi uban.
Tapi tentu saja mewarnai rambut dengan semir bisa mempengaruhi kesehatan rambut.
Untuk itu, kita perlu tahu solusi alami untuk mengatasi uban.
Yuk, lihat bersama-sama pada info di bawah ini!
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR